International Standard Book Number ( ISBN )
Sejarah.
ISBN pertama kali ditemukan oleh seorang penjual buku asal Britania Raya bernama W.H. Smith ( 1966 ), berawal dari kesulitanya dalam mencari buku terbitan yang jumlahnya sangat banyak saat itu. Maka Smith berpikir untuk menciptakan sistem indetifikasi yang dapat mengindek buku secara otomasi melalui sistem komputer yang disebut SBN ( Standart Book Number ) hingga tahun 1974 menjadi ISBN.
Buku yang diterbitkan dengan ISBN dianggap resmi dan telah tercatat di sistem komputer yang bersifat eklusif sehingga satu nomor seri hanya untuk satu judul terbitan. Tidak hanya itu, penggunaan ISBN juga ada aturan dan etika penggunaanya sehingga tidak bisa disalahgunakan dengan dilindungi oleh undang -undang.
Apa saja fungsi ISBN dan contohnya ?
1. Menerbitkan identitas buku.
2. Menambah penulis yang menerbitkan buku melalui penerbit.
3. Memperlancar arus distribusi buku : ISBN terdiri dari 13 digit kode unit yang biasa disematkan dibawah buku terbitkan dengan kode balok dan angka yang terdiri dari 4 bagian ;
1. Pengenal kelompok (group identifier)
2.Pengenal penerbit (publisher prefix)
3.Pengenal judul (Title identifier)
4.Angka pemeriksaan (check digit)
5.LAN Barcode untuk produk terbitan
6.Angka pemeriksaan setelah penggabungan dengan LAN Barcode
Contoh ISBN :
![]() |
Sumber : PerpusNas |
Badan Internasional ISBN yang berkedudukan di London melalui Perpustakaan Nasional Republik Indonesia yang berwenang memberikan nomor ISBN diwilayah KDT ( Katalog Dalam Terbitan ) Negara Indonesia untuk buku yang diterbitkan di negara Indonesia.
Cara cara mendapatkanya ?
Menerbitkan ISBN, cukup mudah bisa dilakukan secara online melalui situs resmi PerpusNas https://isbn.perpusnas.go.id/Account/Register atau anda dapat menghubungi Penerbit Cipta di nomor 08123305871. Kami siap membantu anda menerbitkan buku dengan ber ISBN. Anda tinggal menunggu dirumah, kami kerjakan untuk anda dan segera menghubungi anda kembali.
Cari tahu selengkapnya informasi tentang ISBN ?
Kunjungi situs perpustakaan nasional